Teknik Sipil
Jurusan Teknik Sipil
Jurusan Teknik Sipil Terakreditasi peringkat B berdasarkan SK No: BAN-PT No. 1751/SK/BAN-PT/Ak-PPJ/S/III/2020berlaku hingga 18 Maret 2025. Menghasilkan Sarjana Teknik Sipil yang mampu sebagai perencana, pelaksana dan pengawas untuk mengembangkan diri di bidang pekerjaan Teknik Sipil dengan mempelajari ilmu-ilmu yang berkaitan dengan bangunan dan konstruksinya, infrastruktur, hidrologi, lingkungan maupun transportasi.
Kompetensi Lulusan
Peluang Kerja
Mampu merencanakan prinsip-prinsip metode konstruksi / pelaksanaan dan pengawasan pada pekerjaan di bidang struktur bangunan, struktur jalan, dan bidang pengairan.
Alumni Jurusan Teknik Sipil telah banyak yang menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang tesebar di seluruh wilayah Republik Indonesia, atau bekerja sebagai kontraktor, konsultan Staf Pengajar Dosen di PTN maupun PTS, BUMN/BUMD, pihak-pihak usaha swasta di seluruh Tanah Air.
Kurikulum
Program Sarjana Teknik Sipil UniverThe students will study for sitas Merdeka Malang dapat ditempuh dengan minimal 150 SKS dalm 8 Semester.
Profil Dosen Jurusan Teknik Sipil
Dosen terap bergelar :
– Doktor (S3) : 6 orang
– Magister (S2) : 20 orang
– Sarjana (S1) : 3 orang
Sarana Laboratorium
– Laboratorium Hidrolika dan Kualitas Air
– Laboratorium Jalan Raya
– Laboratorium Mekanika Tanah
– Laboratorium Konstruksi Beton
– Laboratorium Komputer
– Laboratorium Ilmu Ukur Tanah
– Laboratorium Geotek
– Laboratorium Pengairan
Fasilitas Plus
– Akses Internet dan Free Hot Spot
– Ruang Perpustakaan Jurusan Teknik Sipil (JTS)
– Ruang dan sarana Praktek Lapangan
Peluang Kerja
– Pegawai Negeri Sipil (PNS)
– Kontraktor
– Kosultan
– Staff Pengajar / Dosen
– Laboratorium Komputer
– Pegawai Bank
– BUMN / BUMD
– Developer / Pengembang Perumahan
– Pejabat Pemerintahan
– Pengusaha di berbagai bidang
– Perusahaan – Perusahaan Swasta
Jurnal Ilmiah : “RESULTAN”